Perkataan Tuhan adalah Pakaian ~ Pusaka Madinah

burnzone

AD (728x60)

Perkataan Tuhan adalah Pakaian

"Sampaikan dariku walau satu ayat." [H.R. Bukhari]

Performa dan tampilan terbaik laman ini pada peramban Microsoft Edge. Khusus pengguna perangkat mobile: Apabila ada artikel yang tampilannya terpotong, silakan baca dalam mode landscape. Apabila masih terpotong, artinya artikel tersebut hanya nyaman dibaca via laptop atau PC.
landscape mode.

Perkataan-perkataan Tuhan bukan untuk dibicarakan saja, tapi untuk dipakai buat keselamatan dan pengabdian. Perkataan Tuhan sudah benar dan jadi. Tidak perlu dipikir dan diragukan lagi. Ibarat pakaian sudah rapi, pakailah. Sudah disiapkan di Fushshilat. Pakailah.

{Syaikh Siradj}
Perkataan Tuhan adalah Pakaian
Adam Troy Effendy
By Pusaka Madinah
Published: 2011-02-20T18:11:00+07:00
Perkataan Tuhan adalah Pakaian
5 411 reviews
Buku ISuS

Buku Ilmu Sedikit untuk Segala²nya

Sudah terbit buku untuk memudahkan Ikhwan/Akhwat memahami kajian tauhid hakiki yang termuat di situs ini secara lebih tersusun dari anak tangga pemahaman Islam yang paling dasar. Ikhwan yang berminat memiliki buku ini dapat menghubungi penerbitnya langsung di www.midaslearning.co.id

  • Untuk mengetahui seluk-beluk buku lebih komprehensif, lengkap dengan uraian per bab dan video garis besar kajian buku, silakan kunjungi landing page rekanan resmi kami di: www.bukutauhidhakiki.com
  • Untuk memesan buku dari rekanan resmi yang terdekat dengan kota Ikhwan/Akhwat, silakan kunjungi tautan ini: "Kami di Kota Anda".
"Sampaikan dariku walau satu ayat." [H.R. Bukhari]
Tags: ,
admin Pusaka Madinah

Pusaka Madinah adalah sebutan untuk ilmu, amal, dan muanayah tauhid hakiki yang menjelaskan sinergi syariat, tarikat, hakikat, dan makrifat dari kalangan khawwasul khawwas yang disampaikan oleh Mursyid, K.H. Undang bin K.H. Sirad bin K.H. Yahya dengan sanad aly sebagai berikut: (1) Nabi Muhammad Rasulullah Saw., (2) Nabi Khidir a.s., (3) Abdul Aziz ad-Dabarq, (4) Abdul Wahab at-Tazi, (5) Ahmad bin Idris, (6) Muhammad Sanusi, (7) Muhammad Mahdi, dan (8) Muhammad Idris.

5 komentar:

MUX SPARROW mengatakan...

:7:

Anonim mengatakan...

selama ini yang terjadi justru salah guna. bukannya buat pakai-an malah buat pajangan (kaligrafi) atau malah buat jimat. hehehe... atau mgkn memang multifungsi ya Kang? hihihi...

misi...numpang lewat...

-Arbi-

MUX SPARROW mengatakan...

wkwkwkwk.. pastinya Kalam Allah itu multifungsi.. tapi kalo dibikin rajah lalu jadi jimat mah.. KAGAK PAKEEE! :11: :3:

Anonim mengatakan...

masuk ke pasal "penistaan agama" ga tuh ya kang? bisa diperkarakan tuh. hehehe...

btw, yg jual kaligrafi juga tuh kang. karena menjual ayat2 Allah dg harga yg murah. mending dikasih aja, jgn dijual. ane sih siap nampung...hihihihi....

-Arbi-

MUX SPARROW mengatakan...

wkwkwkkw ada ada ajah ni Bang Bro.. gimana coba kalo tu tukang kaligrafi beneran mau ngasih, tapi ngasihnya pake lempar ke jidat?? :3:

 

Barangsiapa menghendaki kebaikan bagi dirinya, niscaya dia mengambil jalan kepada Tuhannya. (Q.S. Al-Insan:29)

Copyright © Pusaka Madinah| Peta Situs | Designed by Templateism