Tangis Ruh akan Jasad ~ Pusaka Madinah

burnzone

AD (728x60)

Tangis Ruh akan Jasad

"Sampaikan dariku walau satu ayat." [H.R. Bukhari]

Performa dan tampilan terbaik laman ini pada peramban Microsoft Edge. Khusus pengguna perangkat mobile: Apabila ada artikel yang tampilannya terpotong, silakan baca dalam mode landscape. Apabila masih terpotong, artinya artikel tersebut hanya nyaman dibaca via laptop atau PC.
landscape mode.

وَإِذْ أَخَذَ رَبُّكَ مِن بَنِي آدَمَ مِن ظُهُورِهِمْ ذُرِّيَّتَهُمْ وَأَشْهَدَهُمْ عَلَىٰ أَنفُسِهِمْ أَلَسْتُ بِرَبِّكُمْ ۖ قَالُوا بَلَىٰ ۛ شَهِدْنَا ۛ أَن تَقُولُوا يَوْمَ الْقِيَامَةِ إِنَّا كُنَّا عَنْ هَٰذَا غَافِلِينَ [٧:١٧٢]

Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-anak Adam dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka (seraya berfirman): "Bukankah Aku ini Tuhanmu?" Mereka menjawab: "Betul (Engkau Tuhan kami), kami menjadi saksi". (Kami lakukan yang demikian itu agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan: "Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)",

[Q.S. Al-A`raf:172]


Ruhani sudah Esa dengan Tuhan. Jangan sampai jasad tidak esa dengan Tuhan, ruhani akan menuntut.
"Itulah kamu jasad, kebinasaan kamu itu karena kamu tidak mau mengenal aku ini ruhmu. Ruh yang sudah diberi tahu Tuhan sebagai wa fii anfusikum afalaa tubsirun [Q.S. Adz-Dzariyaat:21]. Karena kamu tidak kenal aku ada pada dirimu juga, bagaimanalah aku akan memberi petunjuk Tuhan padamu? Kamu tidak kenal."


"Karena kamu tidak kenal, setan-Iblis yang memberimu petunjuk. Kamu kira itu dari Tuhan. Kalau sudah begini, binasalah kau jasad. Aku juga merasakan."

"Kalau kamu kenal aku ini, kamu akan tahu mana yang dari setan-Iblis dan dari makhluk-makhluk lainnya dan  kamu akan tahu yang dari aku itu dari Allah. Maka kau kenalilah wa fii anfusikum ini. Sudah berapa lama aku bersama manusia, tapi sedikit sekali manusia yang mau kenal dengan aku."

"Sejak kau lahir sampai mendekat akhir hayat, tidak ada sekali kamu mau mengenal aku. Jika kaurasakan kesedihanku akan kamu, hai jasad, mungkin kamu tidak akan berhenti menangis saat ini juga. Apalah artinya hidup bersama-sama di dunia yang fana ini jika di alam barzakh dan alam baqa kita bercerai. Hendaklah bersama-sama juga."

"Tuhan sudah memberi tahu, wa huwa ma`akum ainama kuntum: di mana kamu, di situ Aku [Q.S. Al-Hadiid:4]. Berarti kita berdua tidak boleh bercerai dan tidak ada ingat-mengingat. Jagalah, ingat itu bukan dekat, melainkan jauh. Bahkan Tuhan menjelaskan lagi, kita berdua ini tidak ada antara. Kalau urat lehermu itu dekat dengan kamu, aku terlebih dekat lagi dengan kamu."

"Berarti kamu dengan aku; aku dengan kamu itu sudah esa. Satu. Bukan bersatu, bukan menyatu, melainkan Satu. Tidak ada antara lagi. Pahamilah hikmah ini dan selidikilah pengertian satu ini.

"Aku selalu mengingatkan jasad, tetapi kebanyakan jasad berkehendak terus dengan nafsu. Tetapi aku menghendaki aku dengan jasadku tidak bercerai. Jasad saja yang suka bercerai denganku karena jasad mengikuti kehendak nafsu, bukannya dengan kehendak ruhani."

Ini sekadar kisah yang ada dalam Kitab Kasyfu Raibiyah. Perlu diketahui dan diselidiki makna hakiki kisah ini.




Crying Soul
Jasad yang ditinggalkan oleh ruh-nya sendiri: di alam kubur binasa dimakan cacing.
Tangis Ruh akan Jasad
Adam Troy Effendy
By Pusaka Madinah
Published: 2013-04-03T02:33:00+07:00
Tangis Ruh akan Jasad
5 411 reviews
Buku ISuS

Buku Ilmu Sedikit untuk Segala²nya

Sudah terbit buku untuk memudahkan Ikhwan/Akhwat memahami kajian tauhid hakiki yang termuat di situs ini secara lebih tersusun dari anak tangga pemahaman Islam yang paling dasar. Ikhwan yang berminat memiliki buku ini dapat menghubungi penerbitnya langsung di www.midaslearning.co.id

  • Untuk mengetahui seluk-beluk buku lebih komprehensif, lengkap dengan uraian per bab dan video garis besar kajian buku, silakan kunjungi landing page rekanan resmi kami di: www.bukutauhidhakiki.com
  • Untuk memesan buku dari rekanan resmi yang terdekat dengan kota Ikhwan/Akhwat, silakan kunjungi tautan ini: "Kami di Kota Anda".
"Sampaikan dariku walau satu ayat." [H.R. Bukhari]
Tags: , ,
admin Pusaka Madinah

Pusaka Madinah adalah sebutan untuk ilmu, amal, dan muanayah tauhid hakiki yang menjelaskan sinergi syariat, tarikat, hakikat, dan makrifat dari kalangan khawwasul khawwas yang disampaikan oleh Mursyid, K.H. Undang bin K.H. Sirad bin K.H. Yahya dengan sanad aly sebagai berikut: (1) Nabi Muhammad Rasulullah Saw., (2) Nabi Khidir a.s., (3) Abdul Aziz ad-Dabarq, (4) Abdul Wahab at-Tazi, (5) Ahmad bin Idris, (6) Muhammad Sanusi, (7) Muhammad Mahdi, dan (8) Muhammad Idris.

109 komentar:

Muaz Elhaaj mengatakan...

Assalamuálaikum Wr. Wb.
Pertamax duLu yaa...!!!

Unknown mengatakan...

pertamax kah? Ajeb..ajeb..

Unknown mengatakan...

Salam alikum sobat sarang, absen dan ~O) dulu, dan sekarang ke TKP

Unknown mengatakan...

Punten salah ketik Salam Alaikum Sobat Sarang

Unknown mengatakan...

Setelah dibaca, nonjok bener, astagfirullah ya Alloh ampuni hambamu ini yang selalu lalai.
Alhamdulillah, inilah yang selama ini saya cari, Hatur nuhun Abah Siradj dan Kang Mux, serta sobat lainnya

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum warahmatullah sobat sarang semua..

sudah diintai dan dipantau....eh telat juga...
absen dulu ah....

la haula wa la quwwata illa billah

Unknown mengatakan...

Alaikum salam warohmatullah … kang muaz.. kang juragan ... kang alam …

wah kang mux.. gk tanggung2 satu mlm 2 postingan.. hehe... siiiip..

Anonim mengatakan...

salam alaikum kang Adam dan sobat semua........

Alhamdulillah ini melengkapi postinagn sebelumnya

http://muxlimo.blogspot.com/2012/05/mati-ruh-dan-jasad-tidak-becerai.html#axzz2PMKhTfRf

Unknown mengatakan...

AllahuAkbar....AllahuAkbar....AllahuAkbar. walillahi hamd

Unknown mengatakan...

saya lagi butuh posting ini mas arie..terimakasih Abah dan Kang Adam..

Unknown mengatakan...

salam alaikum sobat sarang semua yg ganteng2 'n cantik, trutama empunya sarang yg gantengnya 11-12 ama ane xixixi..
Jiaaaah...gagal pertamax ane.

Unknown mengatakan...

SubhanAllah...betapa ruhani sungguh inggin kita mengenalnya, tp kita mlh asik bercengkrama dengan nafsu dunia,
hingga semakin jauh tersesat dalam kubangan dosa...

Trimakasih kang mux monggo di sruput ~O)

Unknown mengatakan...

Assalmuallaikum ane HARI ini gak bakalan ABSEN mau bolos heuh heuh...

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Kang Satria..
subhanallah wal hamdulillah.. sawangsul na, Lur.. :)

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Bro Muaz..
apresiasi untuk pertamax-nya: ~O) :D

MUX SPARROW mengatakan...

teu kaci tah pertamax na..! :11: :g:

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Kang Asep.. alhamdulillah.. sawangsul na, Kang Dulur.. :)

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, BangBro Alam.. biar telat..asal selamat :D

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mbakyune.. masyaAllah.. Mbak rupanya selalu ingat tulisan2 di sini dengan keterkaitan di dalamnya.. :8:

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Kang Jimmy..eh..Kang Uwaiys.. <-- baru acara bubur merah-bubur putih lagi yah?! :4:

Tar bilangin ke bu gulu ah..ada yang bolos cekola.. :6: :3:

MUX SPARROW mengatakan...

Terima kasih kembali, Bang Bro..:D
wah.. lagi butuh ya?! :2: Buat apa tuh, Bro? :10: bukan untuk kelengkapan syarat e-KTP kan?! :}}

MUX SPARROW mengatakan...

Sebegitu ngebutnya ya, Brad.. macam metromini kejar setoran.. =))
http://lh3.googleusercontent.com/-8DF4dxvWe4c/UNsPFenSbVI/AAAAAAAAH8Q/5-wOfPZ7UP8/s128/beus.motah.euy.gif

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum sobat semua dan mas adam.....

Unknown mengatakan...

:8:

Unknown mengatakan...

tapi baguslah kang mux... semakin banyak pencerahan swmakin mantap :8:

Unknown mengatakan...

sy masih hadir kang adam .....

Unknown mengatakan...

betul sekali bang yang namaxa nafsu itu sungguh luar biasa kekuatannxa, karna begitu kuat kita bisa terjerumus didalamxa tapi masyaAlloh kalo ruhani yang dominan yng berperan aktif dlm segala hal kekuatan nafsu itu tidk bisa berkutik tdk ada kekuatan untk berkeinginan alias keooook (kaya tinju aja pake keook sgala) jadi berungtunglah manusia yg bisa mengalahkan kekuatan nafsu itu yg dahsyat sekali dengan kekuatan nur ilahi.....
yg jadi pertanyaan sy bang mux apakah kalo ruh sudah berpisah dengan jasad..apakah nafsu, akal, itu akan hilang dalam ruh itu?...

Unknown mengatakan...

artinya apa'an kang? Gak ngerti bhs sunda.. :4:

Unknown mengatakan...

Bisa juga dikatakan seperti itu kang... :D
lagi butuh siraman ruhani kang... he..he..he..
kayaknya ada yang menipis, tapi InsyaAllah dengan postingan ini akan mengembalikan semula.. terimakasih Kang Adam yang baik hati dan ikhlas hatinya.... he..he..he.. :8:

Rahnrav mengatakan...

Salam'alaykum.. telatsss.. heheee

Unknown mengatakan...

Salam Alaikum kang mux dan sobat sarang semua, kang 2 hari yang lalu pas sholat subuh sama sholat isya setelah sholat & tafakur, nah pada waktu tafakur saya denger suara kyk mungkin tangisan,tapi kyk lantunan nada :19: ngaji juga,hening sekali,tapi masih samar2 kata2nya, tapi klo nadanya dapet, entah sih sbnrnya gmna, pokok nya mendekati seperti itulah kira2, itu suara nya daleem sekali, kira2 suara apa ya kang..?terus pas yg ketiga nya, sampai hari ini tiap sholat ga denger lagi, kyk nya ga mau keluar, jadi sedih, apa karena saya terlalu bernafsu sama suara itu, jadi ga mau keluar, mohon bimbingan nya, atau mungkin sobat sarang punya pengalaman seperti saya :] :D

Anonim mengatakan...

Assamualikum bang mux dan sobat sarang semua. Allah tidak usah diingat kalau dingat sirik. Tlng di jelasi bang. Kan kalau shollat kita harus ingat allah klau ingatan ke yng lain lalai dong. Bukankah. Akal dan pengenal harus satu baru timbul laisa kamislihi. Maaf bang. Tolong jelasin sy pelum paham. Allah Maksud ngak usah dingat

Unknown mengatakan...

salam alaikum sis devi,
saya bantu jawab sedikit ya, karena kalau dalam sholat setelah kita tafaddal(pada saat takbir Allaah Hu AkBAR maka disitulah terganti sudah BUKAN KITA LAGI YANG SHOLAT , dan yg sholat yg QADIM ITULAH YANG SHOLAT, jadi kita bagaimana,? ya kita hanya menyaksikan saja, sadar sesadar-sadarnya, karam bersama Allah, karena kalau diingat2 Allah pada sholat, takutnya kita terpandang Asma Nya ,bukan diri pribadi Allah langsung, Allahu'alam, maap ya bahasanya blepotan, penjelasan lengkap coba sis devi baca2 di postingan & comment2 nya di http://muxlimo.blogspot.com/2013/02/kitab-bayanu-syahadat-kesempurnaan-shalat.htm
kira2 seperti itulah maksudnya tidak perlu diingat2 lagi kalo dalam sholat, karena "YANG SHOLAT BUKAN DIRI KITA LAGI, TAPI YANG QADIM" coleq kang MUX :1:

niran azza mengatakan...

asalamu,alaikum ,, wah telat ne udh dua episode toh.... Tetep nyimax

MUX SPARROW mengatakan...

Seep, Bang Djunaedi :8:

MUX SPARROW mengatakan...

insyaAllah.. nafs dikembalikan ke jasad, Mas Dayat. Nanti nafs itu juga yang rasakan siksa atau nikmat barzakh sampai akhirat. Allahua'lam. :)

MUX SPARROW mengatakan...

wkwkwk kirain urang sunda.. maaps.. :D artinya: tidak sah pertamaxnya :3:

MUX SPARROW mengatakan...

alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Nadira.. its okeh.. gak didenda kok :11: :3:

MUX SPARROW mengatakan...

alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Bandi.. aww.. :2: jangan terpengaruh, Mas.. itu siasat pengalihan dari para laknatullah.. jangan dihirau ya. Lanjutkan aja ibadah dengan rukun qalbi yang benar itu. :)

MUX SPARROW mengatakan...

alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Devi.. penjelasan Mas Bandi saya setuju :)

MUX SPARROW mengatakan...

alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, seep Mas :8:

Anonim mengatakan...

itu saya paham mas bandi maksud saya geritik geritik nyawa ini dia selalu terasa dan otomatis pikiran kita kesitu. Begitu juga saat kita dalam tafakur giritik geritik itu juga terasa. Dan dia selalu mengeluar kan suara. Suara itu dan takkan berhenti sampai hayat dikandung badan kalau sudah hilang suara itu baru lah

Muaz Elhaaj mengatakan...

Mas kopinya cap apaan niech ? :D
~O)~O)~O)~O)~O)

Muaz Elhaaj mengatakan...

Mas Bandi: pengaLaman saya mungkin sama, muLanya sepi tapi tiba-tiba saja aku mendengar lagu dangdut :D, semakin lama semakin keras, akhirnya ku putuskan untuk berhenti tafakur dan saya lanjutkan untuk shalat 2 rakaat mohon perLindungan kepada Allah lalu melanjutkan tafakur kembaLi dan alhamdulillah semua lagu itu hiLang dari pendengaran. memang betuL seperti yang Mas Mux katakan itu adaLah strategi Setan. yang penting tetap istiqmah latihan DIAM-nya. Insya Allah kaLo istiqamah pasti dapat sinyaLnya.

MUX SPARROW mengatakan...

cap "theOneandOnly", Brad! :19: :3: enak 'kan?! :]

MUX SPARROW mengatakan...

:8: Brad, So clear, so clean. <-- bukan deterjen ya :}}

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Bimo :)

Unknown mengatakan...

nafsu dikembalikan kejasad, berarti akal tetap bersama ruh itu ya bang...

Rahnrav mengatakan...

Nyaman saat mbaca, menyimak, memaknai, dg izin Nya..
Ikut dlm keluarga besar blog ini.. Alhamdulillaah..
Btw, nama nadira itu mas yah?
Hehee.. saya masih menjadi wanita saat ini..
Mareee..^^

Muaz Elhaaj mengatakan...

enak...enaak...:D
~O)~O)~O)~O)~O)

Unknown mengatakan...

ngomongin mslh tafakur ane kira2 2hari yg lalu tengah mlm pas tafakur punggung ama pangkal lengan kyk kesemutan tp bkn kesemutan, rasanya enak bgt..baru kali ini ngrasain kyk gt nyaman bgt, eh..lg enak2 di atas genting ada suara keras(kyknya kucing)..jd buyar deh ane udahin tafakurnya. Tp makin kesini mlh tiap tafakur pikiran bawaanya nglantur gak jelas...ada tips biar pikiran diem gak kang mux?kl ada bagi ane kang hehe..

Unknown mengatakan...

@kang mux & @kang Mu'az : wokeh, syukron ya akang2, besok2 klo denger2 yg aneh2 lagi, atau liat2 aneh2 lagi, saya tabok aja yahh, :24: :D :D tambah semangat nih ,

Unknown mengatakan...

Alhamdulillaah.. Bisa isi absen lagi..

MUX SPARROW mengatakan...

sip..insyaAllah begitu, Mas :8:

MUX SPARROW mengatakan...

Ups! :2: hadaw..ahahah... maaps deh Mbak.. :21: kirain Mas.. soale jarang-jarang ada Mbak belakangnya pake singkatan "MS" kayak Mas-Mas. :D

MUX SPARROW mengatakan...

alhamdulillah masih istiqamah latihan praktik tauhid :8:
Rasa kesemutan itu kalau di Ponti disebut "merenyam". Itu tanda yang bagus, Mas. Lanjutkan. :D

Memang jin-setan tak suka manusia berhasil dalam tauhid.. saya juga sering dikagetin sama ini-itu pas tafakur. :24:

Kalau tafakur terasa banyak gangguan, jangan dipaksakan, Mas. Hentikan aja, coba lagi di waktu lepas shalat yang lain.

Tips simpel tafakur: Coba ngelamun tapi sengaja. :D

MUX SPARROW mengatakan...

alhamdulillah, Mas Bachrain http://lh5.googleusercontent.com/-ACvMINZL0bU/ULpjs5Un44I/AAAAAAAAHf8/OOqMVCUj2zk/s88/allah_bless.gif

jilbab rabbani mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, kang mux numpang baca dimari....

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum ...

mengingat ingat, berarti ada diri yang sedang melakukan mengingat = masih dualitas.

Bagi yang sudah faham Tauhid di wajibkan untuk jangan mengingat ingat lagi.

Kewajiban selanjutnya adalah untuk mengabaikan NAFSU, jika jasad bersama nafsu = mengabaikan Ruh. Jika kita mengabaikan / mendiamkan nafsu = bersama Ruh.

Gitu kali maksudna ya Akang Mux

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa baraktuh, Mbak.. silakan.. senang kedatangan Sodara baru nih.. moga gak kapok ya main di mari.. :)

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa baraktuh, .. gitu banget pisan, Kang Bayu... :8: alhamdulillah..

Unknown mengatakan...

insya'allah kang ane udah yakin apa yg di ajarkan Abah siradj melalui kang mux dan setiap ada waktu luang ane sempetin baca postingan di sama tengah hati ane ulang2. diskusi kang mux,bang arbi ama sobat sarang di kolom komentar jg sangat membantu..seperti kata kang mux, gak usah maksa dulu kang mux pas pertama juga bingung tp lama2 Allah berikan pemahaman. Mengutip kata kang xana(maaf kl salah tulis nama) ILMU TAK KEMANA MANA MENUGGU DIRI SANGGUP MENERIMA.

Unknown mengatakan...

if i ain't "got" you...

Unknown mengatakan...

assalamu'alaikum

bagaimana caranya kita mendiamkan nafsu bang? :)

Unknown mengatakan...

Oiya..
Kang Mux, saya yg tempo dulu dri Banjarmasin sempat tanya jawab masalah Tauhid via YM. Boleh gabung ?? :D

Unknown mengatakan...

Saya mau nanya nih bang..
Misal saya lagi makan makanan yg enak, di depan saya masih terhidang mknn yg banyak + enak. Di dlm hati saya muncul bisikan :
1. Bisikan pertama menyuruh saya mkn sepuasnya
2. Bisikan kedua menyuruh saya, boleh nambah tapi yg sedang2 aja.
Tapi malah sebaliknya, tiba2 saya malah ga tertarik buat nambah mkn.
Nah, diantara kasus itu bagaimana membedakan yg dri syaitan, nafsu, dan dari Alloh ( walaupun hakikatnya semua dari Alloh ). Mohon pencerahannya :D

Anonim mengatakan...

asslamualaikum bang mus bang.mas ari ,mas mas bandi dan sarang kawa semua , saya juga pernah saat tafakur,saya tidak ingat apa apa lagi sulit dijelasin nya ibarat lampu, . saya mati sebentar lalu hidup lagi. dan pas saat saya sadar badan saya gemetar tapi ngak lama . tolong kasih masukan don bang mus ,

Anonim mengatakan...

maksud saya bang mux.maaf bang slh ketik

Anonim mengatakan...

mak azmi itu mah bisikan diri kali kok bisik makan. maaf bercanda

Unknown mengatakan...

Makan itu hanya contoh kasus bang.. Intinya mau nanya cara membedakan jenis bisikan aja :D

Unknown mengatakan...

dipostingan ada tuh bang "bisikan-bisikan hati" caba dicari..

Unknown mengatakan...

Salam Tuan kita ini kamil mengamil dengan allah seperti garam dengan masin , gula dengan manis tak bersatu dan tak boleh bercerai itulah konsep esa, terimakasih atas kupasan bang

Unknown mengatakan...

saya cb jwb ya kang m azmi :

bisikkan 1 itu dr syaiton
bisikkan 2 itu dari nafsu
bisikkan 3 itu bs jadi dari Allah …

kalau dilihat dari 7 martabat nafsu :

bisikkan ke 1 berasal dari nfsu amarah = nfsu yg bersifat kebinatangan …

bisikkan ke 2 berasal dari nafsu lawamah = nafsu yg bersifat setengah baik setengah jahat tp bnyak mengarahke jahatnya …

bisikkan ke 3 berasal dari nafsu mulhammah= nafsu yg mengarah kebaikkan nmun msh jg sedikit mengarah kejahatan tp sdh bs dikendalikan...

saran saya cb kenali 7 martabat nafsu..

MUX SPARROW mengatakan...

Alhamdulillah.. makasih, Mas Dayat udah bantu jawabkan :8:

MUX SPARROW mengatakan...

Na..gitu dong, Brad.. bantu2 jawab.. :8: ane keteteran ni.. pe er postingan masih banyak :5: rajin2 ya bantu jawabnya :11:

MUX SPARROW mengatakan...

Buat Keluarga Pusaka Madinah:
Jangan sungkan turun tangan bantu menjawab ya, sebab di sini tempatnya kita bermuzakarah. :25: *biar saya juga banyak waktu buat muat postingan hehehehe :3:

MUX SPARROW mengatakan...

Setuju sekali dengan huraian di atas itu, Bang Mohamad Hambami :8:

Unknown mengatakan...

teruskan saja mas devi itu gejala2 awal …
biarkan saja … tetap istiqomah
:8:

Unknown mengatakan...

siap kang.. cm yg jd masalah tkut komennya nyasar kayak yg diatas tuh.. barusan jg nyasar kan..

MUX SPARROW mengatakan...

gapapa nyasar juga.. asal disebut aja ikhwan yang dituju, Brad.
*gak coba browser cap lumba-lumba ya?! :}}

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Hendra.. gak apa Mas.. santai aja.. oya, jawaban saya sama dengan jawaban Brad Arie ya.. :25:

Unknown mengatakan...

Klo yg ketiga itu tanpa bisikan sama sekali bang Arie, alias gerak reflek aja ga mau nambah :D

Karna bisikan yg pertama sama yg kedua ane cuekin :D

Anonim mengatakan...

Trims mas ari. Biar nyasar kene tuh sasaran.yg belu kena ntar. Juga nyusul kena sendiri

Rahnrav mengatakan...

Iya.. ms itu maricar sahib, kang.. heheee

Rahnrav mengatakan...

Iya.. ms itu maricar sahib, kang.. heheee

Anonim mengatakan...

Kak Azmi

mengenai jenis bisikan,bisa kita baca2 didalam postingan yang ini :

http://muxlimo.blogspot.com/2011/07/empat-jenis-bisikan-dalam-hati-manusia.html?showComment=1362809639337#c2004612682226058934

Anonim mengatakan...

iya benar
kang arie musti mention nama klo kasih komentar/penjelasan

saya lihat komentar kang Arie masih loncat2 terus dari kemarin.......

BTW :8: sudah memberikan jawaban/penjelasan pada kami

MUX SPARROW mengatakan...

awh.. nama yang unik. Enak didengernya juga, Mbak :8:

MUX SPARROW mengatakan...

:8: Mbakyu ne

Hanny Handoyo mengatakan...

Salam kenal Kang Mux dan saudara/i Pusaka Madinah sekalian..
Mau tanya soal tafakur/sadar-diam..apakah pd saat pusat tidak digerakkan itu artinya kita tidak bernapas? Karena kalo bernapas kan otomatis pusatnya gerak2..
Dan sebelumnya mohon maaf, baru mau ijin sekarang untuk mengamalkan :) udah coba add YM Kang Mux tp blm di approve :D
Setelah diamalkan, rasanya tenang, kepala, wajah dan tubuh seperti di selimuti energi atau apa ya..apakah benar rasanya kaya gitu Kang?
Mohon petunjuknya saudara/i sekalian :)

Hanny Handoyo mengatakan...

Assalam mualaikum..
Maap2.. Udah dapet jawabannya dari postingan yg lain..Alhamdulillah...

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, salam kenal balik, Mas Hanny.. alhamdulillah udah terjawab ya.. btw, akun emailnya yang mana ya?

Hanny mengatakan...

yang hanny_d0lph1n@yahoo.com Kang :)
tapi rasanya apakah memang seperti itu Kang, seperti di liputi energi? dan sekarang ini terasa badannya agak entengan ya Kang :)
btw, kalau Budduhun itu rasanya seperti apa ya Kang? apakah seperti tekanan / energi di dahi atau di wajah Kang?

MUX SPARROW mengatakan...

sudah dikonfirm, Mas :)
ya, ada rasa diliputi energi itu sudah bagus. Itu sebenarnya sensasi nurani yang "keluar" meliputi jasad, Mas.. dan benar, rasa budduhun itu adanya semacam sensasi di dahi. Allahua'lam :)

Hanny Handoyo mengatakan...

Alhamdu lillah Kang.. Allahua'lam..Insya Allah bisa sampai Tajjali dan Budduhunnya ya Kang..mohon doa dari Syaikh Siradj, Kang Mux dan saudara/i sekalian para penimba Tauhid..dan Insya Allah kita semua bisa sampai ya Kang..Aamiin..
Salam buat Syaikh Siradj dari saya ya Kang..Terimakasih atas segala ajaran2nya yang mencerahkan kita semua..

Muhammad Zuhri mengatakan...

Assalamu'alaikum kang mux dll, setelah baca beberapa postingan, saya menjadi suanguat tertarik dan ingin mengenal lebih jauh Ilmu Tauhid ini, dan ingin menjadi murid abah, hanya saja saya tidak tahu harus mulai dari mana?? Meski begitu setelah saya baca secara srampangan, sedikit demi sedikit saya connect dan mulai terbuka hati saya dan saya ingin masuk lebih dalam lagi.. mohon pencerahannya harus mulai dari manaaa??

MUX SPARROW mengatakan...

insyaAllah..aamiiiin, MasBro.. http://lh4.googleusercontent.com/-suVNZJQsYKI/UNs8eY3Dw0I/AAAAAAAAH8s/fIF6VqYbCfA/s21/aamiiin.png

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas Muhammad Zuhri..
Alhamdulillah.. timbul ketertarikan akan tauhid saja sudah merupakan karunia lo, Mas :8: sebab banyak juga orang intelek yang hapal Quran-hadis tapi langsung "tutup pager" begitu baca tulisan-tulisan di sini :P

Karena di Islam itu wajib mengenal Yang Disembah sebelum melakukan penyembahan dan shalat adalah tiang agama, berikut ini beberapa saran dari saya untuk memulai, Mas :)
1. Melihat Tuhan;
2. tentang Zat dan Sifat;
3. Tips Shalat Khusyuk Tauhidi.

Semoga bermanfaat. aamiiin. http://lh5.googleusercontent.com/-ACvMINZL0bU/ULpjs5Un44I/AAAAAAAAHf8/OOqMVCUj2zk/s88/allah_bless.gif

Muhammad Zuhri mengatakan...

Assalamu'alaikum, kang mux, nggak nyangka secepat ini replynya, tapi ngomong2 dari mana tau klo saya orang jawa??? Nyebut MAS kan hayoo.. minta ijin copas untuk di print di word, agar mbacanya lebih leluasa..

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikum salam wa rahmatullahi wa barakatuh, Mas M. Zuhri.. alhamdulillah, kebetulan sayanya lagi pas sempet bales cepet nih ..biasanya mah lelet teruss.. :4:
Soal Mas se-etnis ama istri saya,... tau dari mana yaa...??? :-" :] :3:

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

Irwan Syahbana mengatakan...

Assalamu'alaikum,
MASYA ALLAH, Sungguh brmanfaat. ini pencarian saya selama ini.
salam kenal.

-iwan-

MUX SPARROW mengatakan...

Alaikumsalam wa rahmatullahi wa barakatuh, alhamdulillaah.. makasih atas kunjung dan komennya, Bang Iwan.. :21:

Anonim mengatakan...

Anjir mau nangis gw bacanya :19:

 

Barangsiapa menghendaki kebaikan bagi dirinya, niscaya dia mengambil jalan kepada Tuhannya. (Q.S. Al-Insan:29)

Copyright © Pusaka Madinah| Peta Situs | Designed by Templateism